CONTOH SURAT PERNYATAAN TIDAK ADA KONFLIK INTERNAL
Yang lagi pada nyari contoh Surat Pernyataan Tidak Ada Konflik Internal dalam sebuah LSM atau lembaga lainnya, mari merapat, dan semoga bermanfaat Bro/Sis, jangan lupa juga di share ke medsos kalian yo.!
Supaya mimin semangat ngepostnya , nd yang tidak kalah penting ialah koment masukannya
CONTOH SURAT PERNYATAAN
TIDAK ADA KONFLIK INTERNAL
No. 000/XXXXX/IV/2016
Untuk dan atas nama Lembaga Pengayom ....................., Kami yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : MR XXXXX, SE.,SH., MM.,MH
Alamat Kantor ( sekretariat ) : Jl. Dukuh No. XXXXX Srengseng
Kebon Jeruk – Jakarta Barat
Alamat Kantor (Operasional) : Jl. Melati Putih No.XXXXX Kemanggisan Slipi Jakarta barat
Pekerjaan : AdvoKat
Dengan ini menyatakan dengan sebenarnya, bahwa Lembaga XXXXX dari awal pembentukan dan sampai dengan saat ini tidak pernah terjadi konflik didalam kepengurusan lembaga / kantor bantuan hukum.
Demikian pernyataan ini kami buat sebagaimana mestinya dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum.
Jakarta 12 April 2016
Hormat kami
LEMBAGA XXXXX
MR. XXXXX, SE.,SH.,MM.,MH
KETUA UMUM
Baca juga :
Contoh Format Surat Kuasa
CONTOH SURAT PERNYATAAN TIDAK ADA KONFLIK INTERNAL
Reviewed by Agung Kurniawan and Partners
on
February 19, 2018
Rating:
Izin Copy Min
ReplyDelete